Mimpi Bisa di Categorikan Seperti Hayalan,berangan-angan.
dalam hal mimpi,setiap manusia pastilah pernah bermimpi..
Disini ada Beberapa Jenis Mimpi dalam kehidupan manusia.
- Manusia Takut Bermimpi :
Manusia seperti ini hanya sekedar ingin bermimpi, tetapi tidak berani bermimpi. Sebab, ia ingin sukses tetapi tidak berani melangkah untuk mengawali karena takut dengan kegagalan. KEhidupannya dicekam rasa takut dan pesimis. Inilah kelompok manusia yang pengecut.
- Bermimpi Kecil :
Orang seperti ini biasanya minder dengan kemampuannya yang ia miliki. Golongan seperti ini senang mengecilkan kapasitasnya yang sebenarnya sangat besar.
- Mimpi Indah :
Bermimpi dengan penuh strategi dan rancangan. Seakan2 mempersiapkan segala sesuatu yang akan terjadi. Dalam mimpinya selalu memperhitungkan kondisi. Biasanya orang yang seperti ini mampu mengatasi setiap masalah.
0 komentar:
Posting Komentar